-->

7 Cara Menghilangkan Komedo Putih di Hidung 99% Terbukti Ampuh

Cara menghilangkan komedo putih di hidung secara alami banyak dicari oleh mereka yang memiliki masalah komedo pada wajahnya. Hadirnya komedo di area wajah bisa sangat mengganggu penampilan bahkan menurunkan rasa percaya diri seseorang, terutama untuk perempuan.

Pada dasarnya komedo muncul karena pori-pori yang tersumbat oleh kotoran dan tertutupi minyak ataupun sel-sel kulit mati.

Hal yang membedakan komedo putih dengan komedo hitam adalah letak sumbatan. Komedo hitam berada pada pori-pori terbuka sedangkan komedo putih letaknya berada pada pori-pori yang tertutup.

Menghilangkan komedo putih tentu saja berbeda dengan cara menghilangkan komedo hitam di hidung. Karena komedo ini letaknya berada di dalam kulit.

Cara alami menghilangkan komedo putih di hidung lebih banyak diminati dibandingkan dengan cara-cara modern seperti menggunakan obat-obatan kimia maupun pergi ke salon kecantikan.

Selain minim akan efek samping, pengobatan secara alami juga tidak memerlukan biaya yang terlalu banyak karena cara alami ini sering memanfaatkan bahan-bahan yang ada di dapur rumah.


Cara Menghilangkan Komedo Putih di Hidung Secara Alami
Komedo Putih di Hidung

Bagi Anda yang mengalami masalah komedo putih ini dan ingin segera membasminya secara alami, berikut beberapa bahan alami yang bisa digunakan untuk mengusir komedo putih yang bersarang di wajah.

Baca selengkapnya »
Advertisement
BERIKAN KOMENTAR ()